Saturday, February 25, 2017

Cara Membuat Topologi Jaringan dengan Cisco Packet Tracer

disini saya akan membuat contoh mengenai tpologi jaringan dengan menggunakan Cisco.
langkah yang pertama adalah siapkan software Cisco. bagi yang sudah punya silakahn langsung di buka aplikasinya jika yang belum puny aplikasinya bisa dwonload disini Cisco Packet Tracer

langkah yang keuda siapkan 6 buah PC, 1 Buah server dan 1 buah switch.

3. sambungkan setiap PC dan server ke Switch dengan menggunakan kabel Copper Straigh.



4. pasangkan Setiap Pc dan server dengan alamat IP address misalnya PC 1 saya beri alamat IP address 192.168.1.100 saling berurutan sampai semua PC terpasang alamat IP address 192.168.1.106. (pilih IP configur)
 untuk Subnet Mask akan terisi secara otomatis ketika Krusor diarahkan ke kolomnya.
 5. Selanjutnya jika semua server dan PC sudah di pasangkan Alamat IP address dan subnet Mask maka kita uji coba.Apakah semua PC dan Server sudah saling terhubung atau belum.

Caranya (klik server dgn alamat IP address 192.168.1.100 => Dekstop => Command promt => tuliskan ping 192.168.1.100).

jika muncul seperti ini brarti semua pC dan server sudah salinng terhubung satu sama lain.

jika kurang faham bisa di lanjut di sini.



No comments:

Post a Comment

Cracktoon Production (Editing Video)

Teguh Yulianto 5140411372 KWU Menerima jasa edit video (Vlog, Youtube, Trafeller) Video Editing Langkah-lang...